DKP Maluku Gelar Sosialisasi Spesies Laut yang Terancam Punah di Kabupaten Buru
titastory.id, namlea-Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Maluku menggelar sosialisasi mengenai biota laut yang dilindungi dan terancam punah di lima kecamatan di Kabupaten Buru.