Siwang Krisis Air Bersih, Warga Kezia Kecewa Launching Air Dinilai Sekadar Seremoni
Ambon, — Warga kawasan Kezia, Dusun Siwang, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon, kembali menghadapi krisis air bersih. Kekecewaan mencuat setelah layanan air bersih yang diresmikan