
Pemkot Ambon: Tenaga Kontrak Tidak Dapat THR Lebaran 2025
titastory, Ambon – Plt Sekretaris Kota Ambon Robert Sapulette meminta maaf kepada pegawai kontrak di lingkup pemerintahan Kota Ambon karena tidak ada anggaran untuk tunjangan hari raya (THR). Hal itu sebagaimana tertuang